"Jika kamu tidak sanggup menahan lelahnya belajar maka kamu harus sanggup menahan perihnya kebodohan" - Imam Syafi'i ___ "Setiap orang adalah guru, dan setiap rumah adalah sekolah" - Ki Hadjar Dewantara ___ "Orang-orang yang berhenti belajar akan menjadi pemilik masa lalu. Orang-orang yang masih terus belajar, akan menjadi pemilik masa depan" - Mario Teguh____ "Orang yang pesimis selalu melihat kesulitan di setiap kesempatan, tapi orang yang optimis selalu melihat kesempatan dalam setiap kesulitan" – Ali bin Abi Thalib

Label

Berbagi (49) Info (48) Sosialisasi (33) Belajar (28) Media Cetak (18) Pena (14) Motivasi (13) Vlog (9) Kemitraan (6) RPP (4)

Sabtu, 08 Mei 2021

Festival Pantun 2021


Hai, #SahabatDikbud! Ada kabar gembira, nih, untuk kalian yang gemar membuat pantun. 

@sekolahindonesiakualalumpur bersama Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi, didukung oleh Jabatan Kebudayaan dan Kesenian Negara (Kuala Lumpur), Kedutaan Besar Republik Indonesia Kuala Lumpur dan Kedutaan Besar Malaysia, mempersembahkan Pertandingan Cerdas Cermat Pantun. 

Festival Kreasi Pantun bertemakan "Berpantun Kita Berbudaya, Berpantun Kita Bersaudara" ini melibatkan 4 Negara Asia Tenggara, yaitu: Indonesia, Malaysia, Brunei Darussalam, dan Singapura.

Pendaftaran Festival Pantun dibuka 1 April s.d. 5 Juni 2021. Informasi lebih lanjut, silakan pindai kode respons cepat (Quick Response Code) yang tertera pada gambar atau hubungi (telepon/WhatsApp): +6012 3702 354 a.n. Taufiqurrahman Hasyim.

Tunggu apalagi #SahabatDikbud? Segera daftarkan diri kalian, ya! 😊

#Hardiknas2021 #SerentakBergerak
#MerdekaBelajar #CerdasCermatPantun

#UnggahUlang @ditjen.paud.dikdasmen

Tidak ada komentar:

Posting Komentar