"Jika kamu tidak sanggup menahan lelahnya belajar maka kamu harus sanggup menahan perihnya kebodohan" - Imam Syafi'i ___ "Setiap orang adalah guru, dan setiap rumah adalah sekolah" - Ki Hadjar Dewantara ___ "Orang-orang yang berhenti belajar akan menjadi pemilik masa lalu. Orang-orang yang masih terus belajar, akan menjadi pemilik masa depan" - Mario Teguh____ "Orang yang pesimis selalu melihat kesulitan di setiap kesempatan, tapi orang yang optimis selalu melihat kesempatan dalam setiap kesulitan" – Ali bin Abi Thalib

Label

Berbagi (49) Info (48) Sosialisasi (33) Belajar (28) Media Cetak (18) Pena (14) Motivasi (13) Vlog (9) Kemitraan (6) RPP (4)

Jumat, 18 September 2020

Tulisan Ke-12 Di Pena Dengan Judul Memanfaatkan Televisi Edukasi Untuk Belajar Di Rumah

Memanfaatkan Televisi Edukasi Untuk Belajar Di Rumah

Pendidikan dan teknologi pada masa sekarang merupakan dua hal saling melengkapi. Televisi sebagai bagian dari produk teknologi, bisa dilihat tidak hanya dari pesawat televisi itu sendiri, bisa dilihat dari PC atau laptop, bahkan bisa juga dari smartphone. Berbicara tentang produk teknologi beserta kaitannya dengan pembelajaran, televisi (TV) merupakan salah satu produk teknologi modern yang telah mendukung peran teknologi dalam konteks memecahkan masalah yang berkaitan dengan pembelajaran. Dari segi konteks penggunaannya, media televisi di Indonesia telah menjadi bagian dari kehidupan sebagian besar masyarakat.

Tulisan selengkapnya bisa dilihat di http://pena.belajar.kemdikbud.go.id/2020/09/memanfaatkan-televisi-edukasi-untuk-belajar-di-rumah/


#PembaTIKlevel4jawatimur
#pembaTIK2020
#RumahBelajar
#PusdatinKemendikbud
 

4 komentar: